Bimtek dan Diklat Tugas dan Tanggung Jawab bagi Bendahara Penerimaan Dan Juga Bendahara Pengeluaran Dalam Pengelolaan Keuangan Negara. Pada Dasarnya Peraturan Menteri Keuangan RI No. 162/PMK.05/2013 tentang kedudukan dan tanggung jawab bendahara pada satuan kerja pengelola APBN. Menyatakan bahwa guna memberikan pedoman bagi Bendahara dalam melaksanakan tugasnya, maka perlu mengatur mengenai kedudukan. Selai itu, perlu […]
Tag: Bimtek Keuangan KPU
Bimtek dan Diklat Verifikasi dan Rekonsiliasi Laporan Pertanggungjawaban Bendahara
Bimtek dan Diklat Verifikasi Rekonsiliasi Laporan Pertanggungjawaban Bendahara. Pada Dasarnya Verifikasi serta rekonsiliasi Laporan dan Pertanggungjawaban Bendahara di buat oleh bendahara wajib untuk setiap bulannya. Sedangkan untuk penyampaiannya selambat-lambatnya tanggal 10 di bulan selanjutnya. Kemudian Adapun tugas dan tanggung jawab bendahara dalam hal laporan pertangggungjawaban, hendaknya mampu mengantisipasi setiap permintaan laporan tersebut dengan kebenaran yang […]
Bimtek dan Diklat Tata Cara Perencanaan Pelaksanaan dan Pertanggungjawaban Perjalanan Dinas
Bimtek dan Diklat Tata Cara Perencanaan, Pelaksanaan, dan juga Pertanggungjawaban Perjalanan Dinas. Pada Dasarnya Yang di maksud dengan Perjalanan dinas dalam negeri adalah suatu jenis perjalanan yang menuju ke luar wilayah. Kemudian Baik dalam bentuk perorangan ataupun dalam bentuk berkelompok dengan jarak minimal 5 KM dan di hitung dari batas kota. Kecendrungannya perjalanan dinas ini […]
Bimtek dan Diklat Tata Cara Penyusunan RKA dan DPA Instansi Pemerintah
Bimtek Tata Cara Penyusunan RKA dan DPA Instansi Pemerintah. Sama kita ketahui bahwa Proses menyusun APBD adalah bagian dari sistem keuangan negara yang sudah di atur di dalam undang-undang. Sedangkan Penyusunan APBD di maksud tidak dapat di pisah dari sistem pengelolaan pemerintah daerah yang juga sudah di atur di dalam undang-undang. Info Bimtek dan Diklat […]